Babinsa Bungbungan Bersama Warga Laksanakan Kerja Bakti Pembuatan Tanggul Penahan Jalan

    Babinsa Bungbungan Bersama Warga Laksanakan Kerja Bakti Pembuatan Tanggul Penahan Jalan

    SUMENEP – Babinsa Koramil 04/Bluto Koptu Andi Ilham bahu-membahu melaksanakan karya bakti pembuatan tanggul penahan jalan persawahan di Desa Bungbungan, Kecamatan Bluto Kabupaten, Sumenep, Senin (29/04/2024).

    Kerja bakti yang digelar guna mengantisipasi terjadinya badan jalan longsor di areal Persawahan sehingga perlunya untuk Pembuatan tanggul penahan tanah.

    Babinsa Bluto Koptu Andi Ilham mengatakan kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu upaya untuk mengantisipasi terjadinya tanah longsor. ” Kegiatan seperti ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI kepada masyarakat secara langsung dalam rangka meringankan kesulitan masyarakat, ” ujar Babinsa.

    ” Untuk mengantisipasi terjadi longsor akibat hujan, saya bersama masyarakat bergotong-royong melaksanakan karya bakti membuat tanggul untuk memperkuat struktur tanah di sepanjang jalan dan agar tidak terjadi longsor, ” ucapnya.

    ” Melalui karya bhakti ini diharapkan dapat meningkatkan tali silaturahmi dan budaya gotong-royong antara anggota Koramil 04/Bluto dengan masyarakat binaan, ” tutup Babinsa.

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Penyakit DBD, Babinsa Koramil 0827/12...

    Artikel Berikutnya

    Sambangi Warga binaan, TNI Bantu Petani...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Satgas Yonif 715/Mtl Brantas Buta Huruf
    Tony Rosyid: Negara Dharurat Oligarki
    Peduli Sesama, Pos Ramil 1714-06/ Tingginambut Bagikan Paket Sembako Untuk Warga
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll